Prediksi Tren Perkembangan Smartphone di Indonesia 2021

Teknotes.id – Seperti yang diketahui, perkembangan smartphone di Indonesia cukup pesat. Apalagi di tahun 2020 yang lalu, teknologi 5G sudah semakin santer beredar. Untuk tahu apa saja prediksi tren di tahun 2021, simak informasi berikut ini.

Daftar Isi

1. Layar Penuh

Prediksi Tren Perkembangan Smartphone di Indonesia 2020
https://www.hardwarezone.co.id/

Ditahun 2020, akan semakin banyak tren smartphone layar penuh di Indonesia tanpa notch atau poni. Tren ini sendiri sudah ada sejak akhir 2019.

Namun, semakin berkembang dan banyak diaplikasikan di smartphone di tahun 2020.

Para vendor smartphone mencoba untuk berinovasi sehingga tidak ada poni di layar ponsel. Baik untuk jenis ponsel high end ataupun low end.

Dengan begitu, ketika kamu menggunakan jenis smartphone ini, kamu bisa full melihat tampilan di layar tanpa ada yang menutupi.

2. Ponsel 5G

Prediksi Tren Perkembangan Smartphone di Indonesia 2020
https://nextren.grid.id/

Teknologi 5G memang belum diaplikasikan di quarter pertama 2020. Namun, sudah banyak ponsel 5G yang diprediksi akan meramaikan pasar smartphone di tahun 2020.

Hal ini disebabkan karena teknologi 5G diperirakan akan semakin banyak dipergunakan di tahun 2020 terutama untuk ponsel pintar.

Untuk menggunakan jenis smartphone tersebut, tentu kamu harus menggunakan device yang compatible untuk penggunaan teknologi tersebut.

Jadi tidak heran jika banyak vendor smartphone dari Korea Selatan, China dan Amerika sudah mempersiapkan ponsel dengan teknologi 5G.

Bahkan saat ini Qualcomm sudah mempersiapkan chip untuk mendukung teknologi tersebut.

3. Kamera Resolusi Tinggi

Prediksi Tren Perkembangan Smartphone di Indonesia 2020
https://www.cnnindonesia.com/

Konten seperti video semakin banyak dibutuhkan. Tidak hanya untuk keperluan pribadi namun juga untuk bisnis seperti marketing.

Karena hal tersebut, tren kamera smartphone 2020 semakin lama semakin berkembang.

Beberapa diantaranya adalah penggunaan 3 kamera utama dan kemanapun zoom yang tinggi. Dengan kemampuan tersebut, seseorang dapat membuat konten seperti video hanya lewat ponsel.

4. Layar Ganda atau Layar Lipat

Prediksi Tren Perkembangan Smartphone di Indonesia 2020
https://techno.okezone.com/

Sebelumnya, ada beberapa vendor yang membuat ponsel layar ganda atau layar lipat.

Walaupun awalnya dicemooh dan kurang dapat diterima namun banyak yang mencoba untuk mengikuti tren ini, tidak heran jika ponsel jenis ini diprediksi juga akan menjadi tren di tahun 2020.

Kesimpulan

Itulah beberapa prediksi tren perkembangan smartphone di Indonesia tahun 2020. Meleset atau tidaknya prediksi tersebut, tentunya tidak bisa dipungkiri jika pangsa smartphone berkembang pesat.

Demikian artikel Prediksi Tren Perkembangan Smartphone di Indonesia 2020 terima kasih telah membaca hingga akhir dan semoga bermanfaat ya.

by Mr M
Hi! I am Owner and Writer at Teknotes.id. I love WordPress, Graphic Designer, Technology, Blogging, and Programming. I will help you making some technically being easy to understand :)

Tinggalkan komentar